HP Asus Terbaik Untuk Bermain Pokemon GO Harga Murah



Untuk bermain game, setidaknya membutuhkan spesifikasi smartphone yang tidak main-main. Smartphone yang digunakan bukanlah smartphone yang hanya asal bisa untuk chating dan media sosial saja, melainkan harus memiliki spesifikasi yang mumpuni. Berbicara main game, maka spesifikasi layar, dapur pacu, dan baterai yang perlu diperhatikan. Layar yang direkomendasikan yakni layar dengan ukuran yang besar. Dapur pacu yang direkomendasikan juga prosesor yang bertenaga, sedangkan baterainya sangat dianjurkan untuk memilih smartphone dengan baterai berkapasitas besar. Salah satu smartphone dari Asus yang memenuhi syarat tersebut yakni Asus Zenfone Max. Silakan disimak ulasan spesifikasi Asus Zenfone Max di bawah ini.

HP Asus Terbaik Untuk Bermain Pokemon GO Harga Murah
Asus Zenfone Max ZC550KL

Spesifikasi Asus Zenfone Max ZC550KL

TIPE JARINGAN
GSM / HSPA / LTE, 2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2, 3G bands HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100, 4G bands LTE band 1(2100), 2(1900), 3(1800), 5(850), 7(2600), 8(900), 20(800)
SPESIFIKASI LAYAR
IPS capacitive touchscreen, 16M colors, Size 5.5 inches (~69.0% screen-to-body ratio), Resolution 720 x 1280 pixels (~267 ppi pixel density), Multitouch, Protection Corning Gorilla Glass 4, Asus ZenUI
DIMENSI FISIK
Dimensions 156 x 77.5 x 10.6 mm, Weight 202 g
SPESIFIKASI AUDIO
Vibration, MP3, WAV ringtones, Loudspeaker, 3.5mm jack
MEMORY / RAM
microSD, up to 64 GB (dedicated slot), Internal 8/16 GB, 2 GB RAM
TIPE DATA
HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps, GPRS, EDGE
KONEKTIVITAS
Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth v4.0, A2DP, microUSB v2.0, USB On-The-Go
SPESIFIKASI KAMERA
Primary 13 MP, f/2.0, laser autofocus, dual-LED (dual tone) flash, Features Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR, Video 1080p@30fps, Secondary 5 MP, f/2.0
KAPASITAS BATERAI
Non-removable Li-Po 5000 mAh battery
FITUR UTAMA
Android OS, v5.0 (Lollipop), Chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410, CPU Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53, GPU Adreno 306, EDR, GPS with A-GPS, GLONASS, BDS, SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM, Browser HTML5
FITUR EKSTRA
Sensors Accelerometer, proximity, compass, 5GB free lifetime ASUS WebStorage, MP3/WAV/eAAC+ player, MP4/H.264 player, Document viewer,Photo/video editor
Pada sektor layar, smartphone ini hadir dengan mengusung layar IPS dengan ukuran layar 5.5 inches beresolusi 720 x 1280 pixels dengan kepadatan layar ~267 ppi. Untuk melindungi layarnya, Asus menyematkan pelindung layar Corning Gorilla Glass 4.

Dapur pacunya smartphone ini berisi Chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410 yang ditenagai prosesor bertenaga Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53 yang didukung dengan RAM sebesar 2 GB. Smartphone ini tersedia dalam dua varian yakni varian memori internal 8 GB dan varian 16 GB. Untuk menjalankan semua fitur yang ada, smartphone ini dibekali baterai dengan kapasitas besar mencapai 5000 mAh. 

Harga Asus Zenfone Max ZC550KL Terbaru

Bulan / Tahun
Harga Baru Harga Bekas
Januari 2016
Rp - Rp -
Februari 2016
Rp - Rp -
Maret 2016
Rp - Rp -
April 2016
Rp - Rp -
Mei 2016
Rp - Rp -
Juni 2016
Rp - Rp -
Juli 2016
Rp - Rp -
Agustus 2016
Rp 2.500.000,- Rp -
September 2016
Rp - Rp -
Oktober 2016
Rp - Rp -
November 2016
Rp - Rp -
Desember 2016
Rp - Rp -


Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url